Koherensi dalam Interpretasi Hukum
SURJO & PARTNERS – Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), koherensi dimaknai sebagai tersusunnya uraian atau pandangan sehingga bagian-bagiannya berkaitan satu dengan yang lain; keselarasan yang mendalam antara bentuk dan isi…